- Basis Data Individual, Basis data yang digunakan oleh perorangan, misalnya Microsoft Access, Corel Paradox, Visual dBASE dan Filemaker Pro.
- Basis Data Perusahaan, basis data yang dimaksudkan untuk diakses oleh sejumlah pegawai dalam sebuah perusahaan dalam sebuah lokasi. Basis data ini disimpan dalam server dan para pemakai dapat mengakses dari masing -masing computer yang berkedudukan sebagai client.
- Basis Data Terdistribusi, basis data yang disimpan pada sejumlah computer yang terletak pada beberapa lokasi. Misalnya pada bank yang memiliki sejumlah cabang di berbagai kota dan melayani perbankan secara online.
- Bank Data Publik, Jenis basis data yang dapat diakses siapa saja (public). Contoh google yang menyediakan banyak data yang bersifat public dan dapat diambil siapa saja secara gratis.
- Basis data perusahaan, basis data terdistribusi, basis data public didesain oleh administrator data (Data Administrator/ DA) dan dikelola oleh seorang spesialis yang dinamakan administrator basis data (Database Administratr/ DBA).
Friday, November 30, 2012
Jenis Database Menurut Pengaksesan
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment